Webview adalah sebuah sistem perefences pada Android maupun iOS yang berfungsi untuk menampilkan halaman website pada aplikasi. Webview terkadang sangat berguna sebut saja aplikasi seperti Gojek, Grab, HaloJasa bahkan Instagram menggunakanWebview untuk beberapa fitur di aplikasinya. Webview sangat berguna dan sangat dibutuhkan seperti jika kamu menggunakan third party atau ingin menampilkan bertia dari blog, term of use aplikasi dan lain sebagainya.

Tutorial React Native : Advanced Webview Dengan Loader
Tutorial React Native : Advanced Webview Dengan Loader

React Native sendiri dapat menggunakan Webview untuk platform iOS dan Android, tapi untuk saat ini kita tidak bisa menggunakan webview dari component primitif React Native. Kita harus menggunakan library comunity dari React Native. React Native membuang fitur Webview pada komponen primitifnya bertujuan agar React Native memiliki ukuran yang kecil dan cepat. Tapi jangan khawatir kamu masih  bisa menggunakan Webview di React Native dengan bantuan dari Comunity React Native Library.

Tutorial React Native : Advanced Webview Dengan Loader

  • Pertama buat project React Native terlebih dahulu
  • Setelah projek berhasil dibuat silahkan instal library react native webview 
  • Pastikan kamu di root project setelah itu ketikan di terinal dengan npm :
npm i react-native-webview

  • Jika kamu ingin berfungsi iOS ketika perintah : cd ios && pod install
  • Setelah itu ketikan kode di bawah ini :

  • Maka hasil Webview yang kita tulis akan seperti gambar di bawah ini :

Tutorial React Native : Advanced Webview Dengan Loader
Tutorial React Native : Advanced Webview Dengan Loader