Pada kesempatan ini, setelah kita mempelajari fundamental Dart, kita akan mulai masuk ke tutorial Flutter yang sebenarnya, kali ini kita akan mempelajari mengenai Pointer Gesture pada Flutter. Dimana pointer gesture berguna untuk mentrigger sebuah action yang berupa function/method, dimana seperti user menekan layar ke bagian bawah akan menghasilkan sebuah action.

Tutorial Flutter: Pointer Gesture


1. Pertama pastikan kamu telah menginstall flutter di komputer/laptop kamu untuk tutorialnya bisa kamu lihat di :  https://flutter.dev/docs/get-started/install sudah lebih dari jelas.

2. Kemudian silahkan buat sebuah project flutter baru, buka terminal/cmd mu dan run perintah di bawah ini :

flutter create learn

3. Kemudian ke direktori kita

cd learn

4. Lalu untuk test apakah project yang dibuat bisa berjalan silahkan run project mu

flutter run

5. Jika sudah berhasil kemudian silahkan ubah kode file di lib/main.dart menjadi seperti kode di bawah ini :

6. Jika berhasil maka tampilannya akan seperti di bawah ini, disini saya menggunakan IPhone, namun jika di Android juga tidak terlalu jauh berbeda hasilnya.



Selanjutnya apa, silahkan di explore mengenai pointer gesture flutter, disini saya baru menggunakan : onPointerMove dan onPointerDown

Semoga dapat bermanfaat tutorial flutter kali ini bagi kamu yang sedang atau hendak mempelajari Flutter. Happy Coding, Keep Sharing And Always Learing.

Baca Tutorial Flutter Dart KonsepKoding Lainnya:
#1 Pengenalan Bahasa Dart Dan Framework Flutter
#2 Tutorial Flutter: Install Dart Di Linux, Windows, Mac OS
#3 Tutorial Flutter: Dart Variable Dan Tipe Data
#4 Tutorial Flutter: Penulisan Function Dart
#5 Tutorial Flutter: Operator Dart
#6 Tutorial Flutter: Control Flow
#7 Tutorial Flutter: Dart Exceptions
#8 Tutorial Flutter: Dart Class